Jumat, 08 Agustus 2014

Ucapan SALAM

Afwan, sekedar tambahan ilmu,

Jika ada yang mengucapkan salam kepada kita, misalnya :

Assalaamu ‘alaikum wa rohmatullah”, maka jawablah dengan ucapan WA’ALAIKUMUS SALAAM … bukan WA’ALAIKUM SALAAM … atau boleh WA ‘ALAYKUMUS SALAAM … bukan WA’ALAYKUM SALAAM …

Mengapa? Karena tulisan arabnya : وَعَلَيْكُمُ السَّلَامُ  maka cara membaca yang benar adalah WA ‘ALAIKUMUS

SALAAM … bukan WA’ALAIKUM SALAAM ...kalau Wa'alaikum Salam bacaannya  وَعَلَيْكُمْ سَلَامٌُ  Tidak ada ( Al  Ma'rifatnya ) dan tidak ada tasydidnya


Sebuah kata yg menggunakan alif lam artinya MA’RIFAH (DEFINITIF) sedangkan yg tanpa alif lam, artinya NAKIRAH (UNDEFINITIF) … Dan juga orang yg menjawab salam diharuskan membalas seperti orang yg memberi salam. Jika orang berkata: AS-SALAAMU ‘ALAIKUM (menggunakan alif lam) maka jawabnya juga dengan alif lam WA’ALAIKUMUS SALAAM bukan  WA’ALAIKUM SALAAM ...

Semoga bermanfaat.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar